HTML part 4:penggunaan tag html komentar
ASSALAMUALAIKUM wr wb
hai,semua kali ini saya akan membahas tentang penggunaan tag html komentar dan cara penggunaannya.tanpa basa basi
saya akan mulai pembahasannya.
1.Penggunaan Komentar dalam HTML.
Tag HTML digunakan untuk menyisipkan komentar dalam kode sumber HTML.
2.Contoh penggunaan tag komentar.
1.HTML Comment Tags.
anda dapat menambahkan komentar ke sumber HTML anda.Contoh kodenya: <!-- tulis komentarmu disini -->
perhatikan tanda seru(!) di tag pembuka,tapi tidak di tag penutup.
dengan komentar anda dapat menempatkan pemberitahuan dan pengingat dalam HTML anda:
contoh: <-- ini komentar -->
<-- ini paragraf -->
<-- ingat untuk menambahkan komentar disini -->
komentar juga bagus untuk debugging HTML,karena anda dapat komentari baris html kode.
CATATAN:
Tag komentar di HTML cara membuat nya dengan tag <-! Sebagai awal komentar dan tag -> sebagai akhir komentar. Komentar tag di html ini bisa satu baris atau lebih, asal ada pembuka tag komentar dan penutupnya. Komentar tag html dapat ditulis sebelum kode html, di dalam tubuh html , setelah html, atau di mana pun. Tapi tidak bisa dalam tag html lainnya.
REFERENSI:
http://www.w3schools.com/html/html_comments.asp
http://seputarti.com/html/tag-komentar-di-html.html
terima kasih dan sampai jumpa.
WASSALAMUALAIKUM wr wb
Komentar
Posting Komentar